Daftar harga hp terbaru blackbarry, nokia, samsung, apple, oppo, sony, mito, advan, LG, HTC, Lenovo, acer, smartfren, dll.

Apa Kelebihan - Kekurangan dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom

Apa Kelebihan - Kekurangan dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom | Mengusung OS android jelly bean versi 4.2 dengan processor dual core yang kecepatan transfer datanya hingga 1.5 Ghz. Memang jenis processornya bukan yang terbaru karena hp samsung galaxy s4 zoom ini punya titik berat pada aplikasi gambar. Kekuatan RAM mencapai 1,5 GB sehingga cukup untuk dimasukkan aplikasi berat. RAM ini mendukung file foto berat sekaligus aplikasi pengeditnya. Memori internal hanya 8 GB dan dapat ditambah hingga 64 GB.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom C101 punya kelebihan pada kameranya. Dengan menggunakan 16 megapixel pada kamera belakang dan 1,9 MP untuk kamera depan, anda dapat mengabadikan momen berharga dengan sangat bagus. Para pecinta fotografi harus meliriknya. Smartphone terbaru yang baru dirilis bulan yang lalu ini harganya masih berkisar 4 hingga 5 juta rupiah. Cukup murah untuk semua fasilitasnya.

Samsung Galaxy S4 Zoom - Khusus penghobi bidang fotografi yang ingin selalu dapat terkoneksi ke jejaring sosial cukup menggunakan sebuah perangkat, sepertinya Galaxy S4 Zoom adalah pilihan paling tepat. Device ini akan memfasilitasi pengguna dapat menjepret gambar beresolusi tinggi sekaligus menerima telepon masuk maupun melakukan panggilan kepada seseorang. Fitur itu ialah In-call Photo Share.
Samsung Galaxy S4 Zoom
Kelebihan lain Galaxy S4 Zoom ini adalah saat memutar zoom-ring maka smartphone akan berfungsi layaknya sebuah kamera profesional. Perangkat ini pun dibekali akses cepat membuka kamera, saat memutar ring sedikit di homescreen maka kamera akan aktif untuk memotret. Fitur Optical Zooming yang akan mengambil alih fungsi mode panggilan dan tombol tradisional diganti dengan kontrol digital yang mudah untuk keakuratan hasil. Kamera yang juga sebuah smartphone canggih ini memiliki layar seluas 4,3 inch Super Amoled 540 x 960 pixels.

Keunggulan dan Kelemahan Samsung Galaxy S4 Zoom

Kelebihan Samsung Galaxy S4 Zoom :
  • Dual kamera dengan sensor 16 MP dan 1.9 MP dengan fitur sangat lengkap layaknya kamera profesional.
  • Layar Super Amoled.
  • Support fungsi nelpon dan SMS.
  • Internet 4G LTE.
  • OS Android Jelly Bean yang disediakan update ke KitKat.
  • Konektifitas lengkap.
Kekurangan Samsung Galaxy S4 Zoom :
  • Processor cuma dual core.
  • Baterai dengan daya tak memadai terutama bila digunakan memotret dengan intens.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom

Body Samsung Galaxy S4 Zoom
  • Dimensi : 125.5 x 63.5 x 15.4 mm
  • Berat : 208 g
  • Lebar layar : 4.3 inches (~256 ppi pixel density)
  • Tipe layar : Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Kamera Samsung Galaxy S4 Zoom
  • Primer : 16 MP, 4608 х 3456 pixels
  • Fitur kamera : autofocus, 10x optical zoom (24-240mm), optical image stabilization, Xenon flash, 1/2.33'' sensor size, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, HDR, panorama
  • Sekunder : 1.9 MP
  • Video : 1080p@30fps, optical stabilization
Memory Samsung Galaxy S4 Zoom
  • Internal : 8 GB (5 GB user available), 1.5 GB RAM
  • Eksternal : microSD, up to 64 GB
Fitur Samsung Galaxy S4 Zoom
  • SIM : Micro-SIM
  • OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean), upgradable to v4.4.2 (KitKat)
  • Chipset : Pega-Dual +XMM6262
  • CPU : Dual-core 1.5 GHz Cortex-A9
  • GPU : Mali-400
  • Sensors : Accelerometer, gyro, proximity, compass
  • Messaging : SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
  • Browser : HTML5
  • Radio : No
  • GPS : Yes, with A-GPS, GLONASS
  • Java : Yes, via Java MIDP emulator
  • Tipe baterai : Li-Ion 2330 mAh
Data Samsung Galaxy S4 Zoom
  • GPRS : Yes
  • EDGE : Yes
  • Speed : HSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL
  • WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
  • Bluetooth : v4.0, A2DP, LE
  • NFC : Yes
  • Infrared port : Yes
  • USB : microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go
Demikianlah yang dapat tokoklilik.blogspot.co.id sampaikan mengenai Keunggulan dan Kelemahan Samsung Galaxy S4 Zoom beserta spesifikasi-nya semoga dapat bermanfaat bagi teman - teman yang membutuhkan artikel Samsung S4 Zoom, dan bagi teman - teman yang ingin mencari Harga Samsung Galaxy S4 Zoom silahkan saja klik disini, Harga Samsung S4 Zoom Murah.

Apa Kelebihan - Kekurangan dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Zoom Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown